APLIKASI PRODUK NASA UNTUK TANAMAN SAWIT
I.POC NASA DAN HORMONIK
- Aplikasi :Semprotkan kebagian atas tanaman
- Takaran :POC NASA 40 cc/tangki,HORMONIK 10cc/tangki (Volume tangki 15 liter)
- Interval :15-30 hari sekali
- Keterangan :Waktu aplikasi pagi hari 1 tangki untuk 400 bibit (per nursery)atau 1 tangki untuk 50 bibit (main nursery)
- Aplikasi :Siramkan pada media bibit
- Takaran :1 sdm / 10 liter air.atau 1 botol SPRK 250 gr untuk kurang lebih 400 bibit.1 botol SUPERNASA diencerkan dalam 4 liter (4000ml)air dijadikan larutan induk,kemudian setiap 1 liter air diberi 10 ml larutan induk tadi untuk penyiraman setiap bibit.
- Interval :3 bulan sekali
- Keterangan : Aplikasi pertama saat persiapan media untuk kecambah dan aplikasi berikutnya kocorkan ke polibag tiap 3 bulan sekali.
I.(TBM) UMUR 0-1 TAHUN
A.POC NASA DAN HORMONIK
- Aplikasi :Semprotkan kebagian atas tanaman
- Takaran :POC NASA 50 cc/tangki,HORMONIK 10 cc/tangki (volume tangki 15 liter)
- Interval :1 bulan sekali
- Keterangan :untuk 25 pokok
- Aplikasi kocor atau tabur ke piringan
- Takaran :250 grm untuk 50 pokok
- Interval :4-6 bulan sekali
- Keterangan :Bisa ditaburkan atau dikocorkan bersama dengan pupuk tunggal atau majemuk.
A.POC NASA DAN HORMONIK
- Aplikasi :semprot kebagian atas tanaman
- Takaran :POC NASA 50 cc/tangki,HORMONIK 10 cc/tangki (volume tangki 15 liter)
- Interval :1 bulan sekali
- Keterangan :untuk 15-20 pokok
- Aplikasi kocor atau tabur ke piringan
- Takaran :250 grm untuk 30 pokok
- Interval :4-6 bulan sekali
- Keterangan :bisa ditaburkan atau dikocorkan bersama dengan pupuk tunggal atau majemuk
A.SUPERNASA
- Aplikasi :kocor atau tabur ke piringan
- Takaran :250 grm untuk 10-15 pokok
- Interval :4 bulan
- Keterangan :bisa ditaburkan atau dikocorkan bersama dengan pupuk tunggal atau majemuk,cukup 2 kali aplikasi
- Aplikasi :kocor atau tabur ke piringan
- Takaran :250 grm untuk 10-15 pokok
- Interval :4-6 bulan
- Keterangan :bisa ditaburkan atau dikocorkan bersama dengan pupuk tunggal atau majemuk,POWER NUTRITION merupakan pupuk untuk fase produktif (tidak perlu lagi menggunakan SUPERNASA)
I.POWER NUTRITION
- Aplikasi :kocor atau taburkan ke piringan
- Takaran :3,5-5 kg per hektar
- Interval :4-6 bulan
- Keterangan :bisa ditaburkan atau dikocorkan bersama dengan pupuk tunggal atau majemuk
Pemakaian pupuk Makro bisa dikurangi 25-50%,namun akan lebih baik jika tidak dikurangi.
Semoga aplikasi ini bermanfaat bagi Anda,hasil panen melimpah petani tersenyum lebar...salam sukses.
Pemesanan produk NASA Hubungi :
Jayanti distributor NASA
tlp/whatsapp 081231898048 atau
klik disini
0 Response to "Aplikasi sawit dengan Pupuk Organik Nasa"
Post a Comment